Pariwisata

images

Pariwisata di Kendal, Banyak Tawarkan Keindahan Alam

29 Des 2023

0

KENDAL (Jatengreport.com) - Adanya Pandemi Covid-19 menyebabkan lemahnya perekonomian yang dialami oleh dunia, pandemi Covid-19 juga berdampak pada kesehatan, ekonomi, sosial, pendidikan.Pemerintah Kabupaten ......

read more
images

Pembangunan Kampung Seni Kujon Magelang Alami Kemajuan

20 Okt 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) - Pembangunan Kampung Seni Kujon di Kawasan Wisata Candi Borobudur, Kabupaten Magelang, terus mengalami kemajuan. Rencananya, acara ground breaking untuk pembangunan akan dilakukan ......

read more
images

Pemkot Semarang Lestarikan Budaya Lewat Pagelaran Festival Wayang Orang Nasional 2023

19 Okt 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) - Delapan kelompok wayang orang dari delapan kabupaten/kota di Indonesia memeriahkan Festival Wayang Orang yang diinisiasi Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang. Kegiatan ini ......

read more
images

Siap-siap! Kota Semarang Bakal Gelar Festival Wayang Orang Indonesia 2023 Bertaraf Nasional

16 Okt 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) - Kota Semarang akan kembali menjadi tuan rumah gelaran event bertaraf nasional. Jika bulan Agustus lalu, ibu kota Provinsi Jawa Tengah sukses menggelar JKPI atau Jaringan Kota ......

read more
images

Festival Lampion di Parangtritis Yogyakarta Tembus Ribuan Pengunjung

09 Okt 2023

0

YOGYAKARTA (Jatengreport.com) - Festival Lampion yang diselenggarakan di Gumuk Pasir Parangtritis, Kabupaten Bantul, Yogyakarta, berhasil mengumpulkan ribuan pengunjung dari berbagai kalangan usia yang ......

read more
images

Hadiri Wayang On The Street, Direktur Sidomuncul: Semarang Layak Menjadi Pusat Kebudayaan

09 Sep 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) – Kota Semarang harus dijadikan pusat kebudayaan dan wisata. Keragaman dan Kekayaan budaya, yang sangat luar biasa harus dilestarikan. Berbagai entitas seni budaya yang ada ......

read more
images

Ferry Wawan Cahyono : Pariwisata Tumbuhkan Perekonomian Masyarakat

25 Jul 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) – Pengembangan sektor pariwisata akan berdampak terhadap perkembangan sektor ekonomi lainnya. Di antaranya terjadi peningkatan sisi konsumsi dan UMKM, yang hingga kini menjadi ......

read more
images

Pemprov Jateng Tingkatkan Wisata Ramah Muslim, Bidik Tamu Mancanegara

11 Jul 2023

0

KARANGANYAR (Jatengreport.com) - Pemerintah Provinsi Jawa Tengah berupaya meningkatkan wisata ramah muslim. Wakil Gubernur Jawa Tengah, Taj Yasin Maimoen, mengatakan wisata ramah muslim menjadi  salah ......

read more
images

Wali Kota Semarang Tekankan Pentingnya Kolaborasi Antar Stakeholder dalam Pengelolaan Kota Lama

11 Jul 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) - Kota Lama Semarang telah menjadi destinasi wisata unggulan Kota Semarang dalam beberapa tahun belakangan ini berkat keberhasilan penataan dan revitalisasi tempat bersejarah ......

read more
images

Desa Sidowarno Klaten Masuk 75 Desa Wisata Terbaik 2023, Sekda Jateng : Tingkatkan Pengembangan Ekonomi Kreatif

04 Jun 2023

0

KLATEN (Jatengreport.com) – Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Tengah, Sumarno mengapresiasi keberhasilan Desa Sidowarno Kecamatan Wonosari, Kabupaten Klaten sebagai salah satu dari 75 desa wisata terbaik ......

read more
images

Industri Pariwisata Terus Berkembang, Kota Semarang Siap Jadi Tujuan Wisata Favorit

27 Mei 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) - Kota Semarang terus berupaya dalam mempertahankan tingkat kunjungan wisata di tahun 2023, dikarenakan ditahun sebelumnya terdapat adanya kasus Covid 19.Hal itu dikatakan Koordinator ......

read more
images

30 Finalis Denok Kenang Siap Bersaing di Taman Indonesia Kaya

08 Mei 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) - Demi mendongkrak pariwisata di Kota Semarang, di samping menyiapkan sejumlah kalender event pariwisata, Pemerintah Kota Semarang melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata juga ......

read more
images

Lampaui Target, Jumlah Pengunjung Semarang Zoo Tembus 60.000 saat Libur Lebaran 2023

08 Mei 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) - Libur lebaran tahun 2023, taman marga satwa Kota Semarang atau Semarang Zoo, tercatat 60.000 pengunjung, angka tersebut meningkat dibanding tahun sebelumnya.Direktur Semarang ......

read more
images

Ribuan Orang Kunjungi Menara Langit Merapi: Tengok Keindahan 7 Gunung

28 Apr 2023

0

MUNGKID (Jatengreport.com) – Jumlah kunjungan wisatawan ke objek wisata Menara Langit Merapi di Ketep Pass tembus hampir 4.000 orang per hari pada periode libur lebaran.Hal tersebut disampaikan oleh Direktur ......

read more
images

Libur Lebaran, Objek Wisata Jateng Wajib Dikunjungi: Pantai Sigandu Batang

25 Apr 2023

0

BATANG (Jatengreport.com) - Objek wisata kawasan Pantai Sigandu Batang menjadi favorit pilihan warga untuk habiskan waktu libur Lebaran Idulfitri 1444 H. Ribuan wisatawan dari berbagai daerah, ramai mengunjungi ......

read more
images

Kemeriahan Gebyuran Bustaman, Tradisi Sambut Ramadhan di Kota Semarang

20 Mar 2023

0

SEMARANG (Jatengreport.com) - Kepala Dinas Budaya dan Pariwisata Kota Semarang menyebut, Gebyuran Bustaman akan menjadi salah satu destinasi budaya lokal di Kota Semarang.Kepala Dinas Pariwisata Kota Semarang, ......

read more